Senin, 30 Januari 2012

Penelitian Epidemiologi

STUDI OBSERVASIONAL
1. TDK DILAKUKAN INTERVENSI PADA FAKTOR-FAKTOR YANG DITELITI
2. STUDI DESKRIPTP : BILA BELUM DIKETAHUI RIWAYAT ALAMIAH, KEJADIAN ATAU FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI SUATU MASALAH KESEHATAN.
3. TUJUAN : MEMPERKIRAKAN FREKUENSI SUATU MASALAH KESEHATAN ATAU KECENDERUNGAN MENURUT WAKTU, MENENTUKAN KARAKTERISTIK INDIVIDU MENURUT CIRI TERTENTU.
4. HASIL KEGIATAN EPIDEMIOLOGI DESKRIPTIF HANYA MENJAWAB PERTANYAAN WHO, WHERE, WHEN TIMBULNYA MASALAH KESEHATAN TETAPI TDK MENJAWAB PERTANYAAN MENGAPA(WHY) TIMBULNYA MASALAH KESEHATAN
 

CONTOH :
  • Mengetahui data ttg frekuensi penderita TBC di daerah X?
  • Mengetahui penyebaran penyakit TBC menurut umur, jns kelamin di daerah X
 DESKRIPTIF

VARIABEL EPID DESKRIPTIF
1. ORANG(PERSON) : Umur, jenis kelamin, kelas sosial, jns pek, penghasilan, gol etnik, status perkawinan, besarnya klg, struktur klg, paritas, dll.
2. TEMPAT(PLACE) : Geografis, administratif.
3. WAKTU (TIME)-> perubahan2 penyakit mnrt waktu -> perubahan etiologis.
- perubahan jangka pendek : jam,hr,mgg,bln.
- perubahan scr siklis : perubahan berulang-ulang, hr, bln(musiman), tahunan, bbrp tahun
- perubahan sekuler (sculer trends) : dalam periode yang panjang, bertahun-tahun, berpuluh puluh tahun. 


STUDI ANALITIK
• Bila cukup banyak diketahui mengenai suatu masalah kesehatan
• Hipotesis spesifik dapat diuji.
• Tujuan : mengidentifikasi faktor resiko yang mempengaruhi masalah kesehatan/penyakit, memperkirakan akibatnya terhadap masalah tersebut dan memberikan rekomendasi mengenai strategi intervensi yang mungkin dilakukan.
• Hasil : asosiasi/hub.sebab-akibat >tegas & nyata.
• Kekurangan : lebih mahal dan lebih rumit


PENELITIAN SURVEI
1. Survei hanya mencakup sampel dari populasi.(sensus : seluruh)
2. Sering disebut sampel survei.
3. Unit analisis : individu atau agregatnya (>1)
4. Tujuan : - mengetahui karakteristik populasi, menjelaskan kejadian yg terjadi di pop,melakukan eksplorasi hal yg belum jelas
DESAIN SURVEI
1. Cross-sectional ( suatu waktu tertentu)
2. Longitudinal : data dikumpulkan pada beberapa waktu berbeda, untuk melihat perubahan yang terjadi.
- studi kecenderungan( sampel mewakili populasi yang sama).
- studi kohort(populasi yang sama)
- studi panel ( responden sama)


PENELITIAN SURVEI
1. Survei hanya mencakup sampel dari populasi.(sensus : seluruh)
2. Sering disebut sampel survei.
3. Unit analisis : individu atau agregatnya (>1)
4. Tujuan : - mengetahui karakteristik populasi, menjelaskan kejadian yg terjadi di pop,melakukan eksplorasi hal yg belum jelas
DESAIN SURVEI
1. Cross-sectional ( suatu waktu tertentu)
2. Longitudinal : data dikumpulkan pada beberapa waktu berbeda, untuk melihat perubahan yang terjadi.
- studi kecenderungan( sampel mewakili populasi yang sama).
- studi kohort(populasi yang sama)
- studi panel ( responden sama)



 



 





 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar